Proses Pertumbuhan Bayi Panda
Proses pertumbuhan bayi panda seperti kita ketahui memang sangat menarik untuk di ketahui atau dilihat akan tetapi sangat sulit memeliharanya dalam pertumbuhannya menuju dewasa, karena Panda sangat rapuh dan mudah sekali sakit bahkan mati. Di pusat pembibitan, 90% dari bayi panda dapat bertahan hidup saat ini, dibandingkan dengan tahun 1960 yang tidak lebih dari 30% yang berhasil hidup dan tumbuh.
Panda Besar adalah spesies yang terancam punah. Menurut laporan terakhir, China memiliki 239 panda raksasa di penangkaran (128 dari mereka di Wolong dan 67 di Chengdu), dan 27 panda tinggal di luar negeri. Di bali mungkin sangat jarang sekali anda bisa temui panda apalagi melihat saat2 bayinya, mungkin bisa anda temui di tempat tempat wisata pemeliharaan hewan ketika anda liburan di bali. tetapi itu benar benar sangat jarang dan langka sekali.
berikut adalah beberapa foto yang mendokumentasikan tiga bulan pertama kehidupan beruang panda's.
Proses Pertumbuhan Bayi Panda
Reviewed by Unknown
on
5:01 PM
Rating: